Son of Odin, the God of Thunder....The Mighty Thor!! Udah nonton Avengers? udah dapat dipastiin semuanya pasti udh nonton sepak terjang dan aksi dari one of the best superheroes team-up movie tersebut (IMO) yang beranggotakan Iron Man, Captain America, Hulk, Black Widow, Hawkeye, dan yang akan kita bahas kali ini THOR! Yup, dengan suksesnya film Avengers, rencana marvel untuk membuat film - film "phase two" untuk mencapai Avengers 2 pun bakalan dibuat, salah satunya ya dengan THOR : The Dark World (TDW) ini.
Ternyata dengan kalahnya Loki yang akhirnya berhasil dibawa pulang oleh Thor ke Asgard belum menyelesaikan masalah di realm tersebut, kabarnya di sekuel kedua Thor ini, Thor gak hanya bakalan hanya menghadapi The God of Mischief a.k.a Loki aja, tapi juga ada Malekith dan Kurse yang akan diperankan oleh Christopher Eccleston & Adewale Akinnuoye-Agbaje. Kebiasaan yang sering dilakukan oleh Marvel Studios adalah dengan memasukkan cameo hero/villain lain di setiap film-filmnya, kali ini yang akan digossipkan muncul adalah Dr.Strange!
Thor : The Dark World akan dirilis pada tanggal 8 November 2013 dan disutradarai oleh Alan Taylor (Game of Thrones). Berikut foto - foto pre-production dari proses syuting TDW :
Source : http://bit.ly/Sowkf1 (comicbookmovie.com)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar